Home / Highlight News / Hukum dan Politik / Kabar Kota Kita

Minggu, 14 Mei 2023 - 12:36 WIB

Siapkan Ecowisata Pertanian, Pemuda Jajar Tanam Ratusan Ketapang Kencana

Para pemuda Dusun Jajar Desa Lembah Kec. Babadan tanam ratusan Ketapang Kencana merintis ecowisata pertanian

Para pemuda Dusun Jajar Desa Lembah Kec. Babadan tanam ratusan Ketapang Kencana merintis ecowisata pertanian

DUTANUSANTARAFM.COM : Pemuda Dusun Jajar Desa Lembah  Kecamatan Babadan  Melakuakn penanaman seratusan lebih  Pohon Ketapang Kencana, Alpukad,  Kemiri, Pacira, Kluwak dan Glodok Pecut.  Berkolaborasi dengan  Farm Hope Women Group ,  LPMD dan  pemerintah desa setempat pemilihan beberapa jenis pohon tersebut ternyata punya tujuan yang berbeda –beda . Hal tersebut   disampaikan kepala Dusun Jajar Desa Lembah Kecamtan Babadan Roma , Minggu ( 14/05/2023)

Roma menjelaskan  penghijauan yang dilakukan oleh pemuda Karang Taruna Jajar tersebut berada di turus jalan pesawahan yang juga terdapat fasilitas pendidikan  untuk anak usia dini dan masuk dalam kawasan tanah kas desa dalam rangka merintis ecowisata pertanian . Dikawasan tersebut ditanami Pohon Ketapang Kencana harapannya dalam 3 -5 tahun kedepan selain untuk kepentingan menjaga alam  juga dalam rangka keindahan untuk menuju  penataan ecowisata pertanian .  Jika tumbuh dengan baik Pohon Ketapang Kecana tersebut akan memberikan efek indah disepanjang tepi jalan sawah. Selanjutnya, di kawasan jalan yang berdekatan dengan sawah milik petani ditanami dengan pohon Alpukad. Harapannya , warga mau membantu menjaga pohon yang ditanam serentak itu  dan kedepan bisa menikmati hasilnya karena masuk tanaman produktif .

“Sedang kan di kawasan lahan  Sumur nem yang selama ini menjadi daerah penyerapan air di tanaman pohon Kemiri, Kluwak dan Pacira agar mampu menyimpan air, “terangnya . (wid)

 

Share :

Baca Juga

Highlight News

Dugaan Penyalahgunaan dana BOS SMK PGRI 2, Kejari Ponorogo Sita 7 bus

Highlight News

Longsor melanda 4 kecamatan di Ponorogo

Highlight News

Apel Kewaspadaan dan Kesiapsiagaan Bencana Hidrometeorologi 2024: Kabupaten Ponorogo Perkuat Mitigasi dan Kolaborasi

Highlight News

Belasan hektar tanaman tembakau di Balong terendam air

Highlight News

Pohon tumbang menutup jalan di Bulu Kidul Balong, teras toko warga rusak

Highlight News

KPU Ponorogo Simulasikan Pilkada Serentak 2024. Bahan evaluasi sebelum hari H

Highlight News

Rubah Mindset, Bidluh Ponorogo Kampaye Pertanian Ala Religi

Highlight News

Kepala BPS Ponorogo Evy Trisusanti: “Wujudkan Satu Data Ponorogo Tidak Mudah”