Home / Highlight News / Kabar Kota Kita

Minggu, 15 Maret 2020 - 06:04 WIB

Kementrian Kesehatan ,Cek Kesehatan ABK Ditengah Laut

Surat Pemeriksaan kesehatan dilakukan kementrian kesehatan kepada ABK kapal dan hasilnya semua dalam kondisi sehat.

DUTANUSANTARAFM.COM: Kementrian Kesehatan melakukan berbagai upaya dan langkah strategis dalam mencegah menyebarnya virus Korona di Indonesia. Diantaranya melakukan pemeriksaan terhadap anak buah kapal (ABK) meskipun mereka berada ditengah lautan.

Di informasikan oleh Thorikin (47th) warga kecamatan Babadan yang menjadi salah satu ABK kapal LCT Adinda Celinna pada Minggu (15/03/202) mendapatkan pemeriksaan kesehatan dari petugas kesehatan dibawah Kementrian Kesehatan. Kapal LCT Adinda Celinna yang beranggotakan 13 ABK saat ini berada di kawasan Balik Papan Kalimantan Timur sebelumnya dari Singapura.

“Hasil pemeriksaan menunjukkan 13 ABK dalam kondisi sehat semua hal ini bisa dilihat dari surat pemeriksaan,“ jelas Torikhin , salah satu ABK kapal.

Berita ini 4 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Dinamika Aktual

Hari Keselamatan Pasien, Sugiri Sancoko Minta Keramahan Merangkul Pasien

Dinamika Aktual

Rumah Pasutri di Sawoo Ponorogo Terbakar, Penyebab Api Bekas Pengeraman Ayam

Dinamika Aktual

Road Show di Ponorogo, Ketua DPW PAN Jatim : Target Kami Satu Dapil Satu Kursi

Dinamika Aktual

Perubahan Data Penerima Bansos Beras Bisa Dilakukan Desa

Dinamika Aktual

BPBD Ponorogo Launching SIPBANTU, Percepat Penanganan Bencana

Dinamika Aktual

Rumah Seorang Nenek di Siman Terbakar, Penyebabnya Api Tungku

Dinamika Aktual

Pos Mlilir –Semanding Tutup Total Dampak Pembangunan Jalan

Dinamika Aktual

Hilang Dari Rumah, Warga Sambit Ditemukan Meninggal Terjebur Sumur