Home / Dinamika Aktual / Kabar Kota Kita

Kamis, 10 September 2020 - 15:48 WIB

Operasi Tumpas Semeru 2020, Bekuk 9 Tersangka Penyalahgunaan Psikotropika

Kapolres Ponorogo AKBP. Muchamad Nur Aziz merilis hasil  operasi Tumpas Narkoba semeru 2020

Kapolres Ponorogo AKBP. Muchamad Nur Aziz merilis hasil operasi Tumpas Narkoba semeru 2020

Dutanusantarafm.com:  Kapolres Ponorogo AKBP. Muchamad Nur Aziz merilis hasil Operasi Tumpas Narkoba Semeru 2020 yang dimulai sejak 24 Agustus dan berakhir pada 4 September. Dalam Operasi Tumpas Semeru 2020 ini, Sat narkoba Polres Ponorogo berhasil membekuk 9 tersangka dalam kasus penyalah gunaan obat obatan terlarang atau psikotropika jenis narkoba dan obat keras daftar G.  Dari 9 tersangka , jajaran Sat narkoba berhasil mengamankan barang bukti narkoba jenis abu sabu dengan berat 12 gram senilai sekitar Rp.15 juta dan mengamankan obat keras dalam daftar G sebanyak 3000 butir senilai Rp.35 juta

Kapolres Ponorogo AKBP. Muchamad Nur Aziz kepada awak media menyampaikan ke 9 tersangka tersebut 8 diantaranya warga Ponorogo dan 1 orang warga Madiun. Peran mereka setelah dilakukan penangkapan berbeda beda, ada yang  pemakai , pengedar dan penjual. Mereka mendapatkan barang haram  itu  dari luar kota seperti Jakarta dan Surabaya.  

“ Saya minta kepada warga Ponorogo untuk berhati hati terhadap peredaran obat terlarang ini, karena para pengedar ini menyasar  masyarakat perkotaan. mengingat perkotaan juga titik kumpul bagi masyarakat pedesaan, “terang Kapolres Ponorogo AKBP. Muchamad Nur Aziz , pada saat pers rillis, Kamis ( 10/09/2020). (wid)

Berita ini 1 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Dinamika Aktual

Kepala Diskominfo Ponorogo Sapto Jatmiko : ” Tahun Politik, Perlu Peran Aktif Media Massa Tangkal Berita Hoax”

Dinamika Aktual

2 Perangkat Sawoo Telah Ditetapkan Tersangka, 8 Orang Tunggu Panggilan

Dinamika Aktual

Waspada Longsor, Rumah Warga Bekiring Jebol

Dinamika Aktual

Mobil Selep Jagung Terjun ke Sungai Bekiring Pulung, Pengemudi Meninggal Dunia

Dinamika Aktual

Pohon Tumbang Menimpa Dua Mobil di Area Parkir Pemkab Ponorogo

Dinamika Aktual

KPU Ponorogo Ajak Media Bantu Sosialisasikan Kampanye Pemilu 2024

Dinamika Aktual

Bupati Sugiri Sancoko Memimpin Rakor Antisipasi dan Penanganan Bencana Hidrometeorologi

Dinamika Aktual

Hari Menanam Pohon Indonesia, Bupati Sugiri Sancoko : “Gerakan Menanam Libatkan Anak”