Home / Highlight News / Hukum dan Politik / Kabar Kota Kita

Selasa, 3 Oktober 2023 - 15:22 WIB

Hutan Rakyat Desa Wayang Kebakaran , Api Semakin Meluas

Titik api kecil ini terlihat pukul 10.00 wib  , namun pukul 13.00 wib sudah meluas sepanjang 1 km, Selasa ( 03/10/2023)

Titik api kecil ini terlihat pukul 10.00 wib , namun pukul 13.00 wib sudah meluas sepanjang 1 km, Selasa ( 03/10/2023)

DUTANUSANTARAFM.COM : Musim  kemarau saat ini menyebabkan kerentanan  terjadinya bencana kebakaran  baik  rumah, hutan dan kebun . Apalagi dalam beberapa hari terakhir  temperature  suhu di wilayah Kabupaten Ponorogo mencapai angka  35-36 derajat  C. Kondisis ini mengidnikasinnya cuasa yang sangat kering , daun dan pepohonan juga mongering sehingga ketika ada pemicu berupa api yang dinyalakan seperti membakar sampah atau daun kering kemudian angina cukup kencang maka kebakaran bisa cepat meluas. Seperti kebakaran yang terjadi di hutan rakyat milik warga Dusun Mutih Desa Wayang Kecamatan Pulung . Api dan kepulan asap pertama kali terlihat pukul 10.00  wib namun karena angin kencang , daun kering banyak dan pohon bambu juga banyak maka  dalam  hitungan 2 jam saja  kebakaran  sudah meluas sekitar 1 km lebih ke arah timur .

Katak , Warga Dusun mutih Desa Wayang Kecamatan Pulung kepada Dutanusantarafm.com menjelaskan bahwa dirinya tidak tahun sumber api dari mana dan disebabkan akrean apa . Namun kepulan asap pertama kali terlihat dari arah barat . Api cepat merembet karena angin cukup kencang . Petani  setempat  langsung bergegas naik ketas gunung menuju kabun mereka masing –masing untuk  memadamkan api dan menyelamatkan pohon –pohon produktif mereka seperti Cengkeh dan durian .

“Kita menyelamatkan kebun masing-masing ini . Kita mencoba memutus  merembetnya api dari arah timur dengan peralatan seadannya kalau bisa kita buat sekat biar tidak merembet lagi, “jelasnya.  (wid)

Share :

Baca Juga

Highlight News

Yayasan Lentera Kesehatan Nusantara Koordinasi dengan OPD dan CSO, terkait ODS di Ponorogo

Highlight News

LPSK Sosialisasi di PCNU Ponorogo hingga Deklarasi Tolak Bullying

Highlight News

Sosialisasi di PCNU Ponorogo, LPSK : ” Saksi dan korban harus speak up”

Highlight News

Tabrak pohon di Badegan, Pengendara motor meninggal di tkp

Highlight News

Pemdes Lembah Lakukan Gerakan Kembalikan Pohon Ikonik Desa

Highlight News

Empat sumur dalam akan dibangun di 4 desa langganan kekeringan Ponorogo

Hukum dan Politik

Si Udin Jadi Buruan Media Gara- Gara Jadi Dewan PPP

Highlight News

Paska Dilantik, Ketua DPRD Ponorogo Ajak Para Anggota Dewan Tak Khianati Rakyat