Home / Dinamika Aktual / Kabar Kota Kita

Selasa, 14 Maret 2023 - 13:48 WIB

Dukung Kejaksaan , Warga Sawoo Siap Hadirkan Saksi-Saksi Baru

Demi  penegakan hukum, penegakan keadilan dan penegakan kebenaran warga Sawoo beri dukungan Kejari Ponorgo, Selasa ( 14/03/2023)

Demi penegakan hukum, penegakan keadilan dan penegakan kebenaran warga Sawoo beri dukungan Kejari Ponorgo, Selasa ( 14/03/2023)

DUTANUSANTARAFM.COM : Ponorogo- Sebanyak 15 orang warga Desa Sawoo Kecamatan Sawoo geruduk Kantor Kejaksaan Negeri Ponorogo , Selasa (14/03/2022) . Bukan untuk aksi demo namun kedatangan mereka untuk memberikan dukungan kepada Kejaksaan Negeri Ponorogo untuk mempecepat poses pengusutan dan pengungkapan dugaan tindak pidana pungutan liar dan penyalahgunaan wewenang yang dilakukan oleh perangkat Desa Sawoo. Yaitu dengan pro aktif memberikan kesaksian saat dimintai keterangan. Warga saling memberikan suport dengan saling mendampingi para saksi dan juga suport kepada kejaksaan dengan siap mendatangkan saksi-saksi baru jika dibutuhkan saksi tambahan.

Purnomo , warga dusun Kacangan Desa Sawoo Kecamatan Sawoo saat berada di kejaksaan negeri Ponorogo bersama warga yang lain menyampaikan bahwa warga Desa Sawoo mensuport penuh kinerja Kejari ponorogo dalam upaya pengungkapan kasus dugaan pungli dan penyalahgunaan wewenang di desanya. Karena ini demi kepentingan warga Sawoo, kepentikan penegakan hukum, kepentingan penegakan kebenaran dan kepentingan keadilan .

“Saya akui bahwa ditingkat bawah banyak isyu ditiupkan bahwa Kasus Sawoo ini mandeg bahkan masuk angin. Namun saya percaya Kejari Ponorogo tidak seperti itu . Buktinya pemeriksaan saksi-saksi masih terus berjalan .Bahkan kalau masih dibutuhkan saksi-saksi baru kita siap menghadirkan , “tegas Purnomo. (wid)

 

Share :

Baca Juga

Dinamika Aktual

BPBD Ponorogo Antisipasi kelangkaan air bersih, Asesmen di 7 Kecamatan

Dinamika Aktual

Bikin Gempar, Pria di Suru Sooko Ditemukan Meninggal di lantai Bersandar Kursi

Dinamika Aktual

Gempar, Warga Badegan ditemukan meninggal di tempat tidur

Dinamika Aktual

Akibat Tumpahan Oli, Lebih dari 10 Motor Tergelincir di Jalan Letjen Suprapto Ponorogo

Dinamika Aktual

Kehabisan Kantong , Donor Darah Hari Bhakti Adhyaksa ke 64 Kejari Ponorogo

Dinamika Aktual

Bupati Sugiri : Dicarikan Solusi agar minat sekolah di SDN tidak menurun terus

Dinamika Aktual

Melalui REC Pemkab Ponorogo dan PLN Berkomitmen Kurangi Emisi Karbon

Dinamika Aktual

Pilkada Ponorogo 2024 Siap Dilaunching