Home / Highlight News / Hukum dan Politik / Kabar Kota Kita

Senin, 26 Juli 2021 - 12:43 WIB

MERANGKAK NAIK, PEDAGANG GABAH BERHARAP HARGA IDEAL 4500/KG

DUTANUSANTARAFM.COM : Membaiknya harga gabah memasuki musim panen MK2 menjadi harapan  banyak.pihak , tidak saja petani namun juga para pedagang. Harapan akan membaiknya harga gabah oleh petani dan pedagang ini mulai terjadi 4 hari ini. Kenaikan dalam 4 hari ini sekitar Rp 100,00- Rp.200,00 diduga kenaikan terjadi karena stock para pedagang di penggilingan sudah mulai habis. Para pedagang berharap terus terjadi kenaikan minimal sapai harga Rp. 4500,00 per kg. Karena dengan harga tersebut petani tetap untung walau sedikit  dan konsumen juga tidak terlalu kemahalan.

“ Menurut saya harga idealnya adalah Rp.4500.00 per kg untuk kering sawah. Dengan harga tersebut ppetani masih untung sedikit sedikit. Namun jika hargannya dibawah itu ya kasih karena biayanya untuk pupuk saja tinggi karena mereka banyak yang menggunakan pupuk non subsisdi, :ungkap Zulaikah .

Berdasarkan pantauan dutanusantarafm. Kawasan pertanain di kabupaten Ponorogo saat ini yang mulai memasuki panen raya adalah hamaparan pesawahan  di Kelurahan Keniten  Kecamatan Ponorogo. Dalam satu bulan lagi panen raya akan meluas akan terjadi di Kecamatan Ponorogo , Babadan , Sukorejo dan Jenangan .

“Saya berharap kenaikan harga iniharg terus  terjadi sampaj panen raya tiba sehingga petani minikmati harga yang bagus dan ideal,” kata Zulaikah .(wid)

Share :

Baca Juga

Highlight News

Empat sumur dalam akan dibangun di 4 desa langganan kekeringan Ponorogo

Hukum dan Politik

Si Udin Jadi Buruan Media Gara- Gara Jadi Dewan PPP

Highlight News

Paska Dilantik, Ketua DPRD Ponorogo Ajak Para Anggota Dewan Tak Khianati Rakyat

Highlight News

Lagi-lagi head to head, Ipong mengaku deg-degan, merinding namun bahagia

Highlight News

KPU Ponorogo gandeng RSPAL dr.Ramelan untuk tes kesehtan paslon

Highlight News

Ali Mufthi Jabat Plt Ketua DPD Golkar Ponorogo

Highlight News

Bersama Koalisi Kemenangan Rakyat Sugiri Sancoko-Lisdyarita Mendaftar di KPU Ponorogo

Highlight News

Tak kapok, Pria ini tiga kali ketangkap mencuri uang kotak amal