Home / Highlight News / Hukum dan Politik / Kabar Kota Kita

Rabu, 1 Februari 2023 - 10:37 WIB

522 H Padi Di Ponorogo Tergenang Banjir , 0,14 H Puso

Sepanjang mata memandang tanaman padi di  Desa Sedang Kecamatan Jambon seluas 250 H terenam banjir , petani memastikan padi  akan puso., Rabu (15.02.2023)

Sepanjang mata memandang tanaman padi di Desa Sedang Kecamatan Jambon seluas 250 H terenam banjir , petani memastikan padi akan puso., Rabu (15.02.2023)

DUTANUSANTARFM.COM :  Ponorogo – Hujan yang turun dalam beberapa hari  menyebabkan 522 H tanaman padi di kabupaten Ponorogo terendam . Luasan  tersebut adalah data yang terlaporkan di Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Ponorogo per 15 februari 2023. Sebarannya berada di 8 Kecamatan . Diantarannya , di Sampung, Siman ,Sukorejo, Balong, Jambon, Ponorogo dan Kauman. Sedangkan luasan lahan padi yang masuk kategori terancam puso terlaporkan 0,14 hektar berada di Desa Ngampel Kecamatan Balong . Hal tersebut disampaikan Masun, Kepala Dinas Pertanian Ketahanan Pangan dan Perikanan Kabupaten Ponorogo kepada dutanusantara, Kamis  ( 16/02/2023)

Masun menjelaskan , meski luasan yang tergenang 512 Hektar namun yang masuk kategori PPuso baru terdata 1400 meter persegi. Karena kategori puso akibat terendam untuk padi adalah ketika tanaman tergenang selam 7 hari lebih dan tidak pernah bisa surut.

“Kalau tergenang 7 hari kemudian surut belum tentu Puso, Dan kita akan bekerja setelah itu dengan memasukkannya ke program perlindungan Assuransi Untuk tanaman padi (AUTO), bagi yang sudah masuk assuransi. Bagi yang terkenan bencana banjir karena insidental kita upayakan mendapatkan bantuan Candangan Benih Daerah (CBD),”terang Masun,

Lebih lanjut Masun menjelaskan di Ponorogo setiap tahuan ada wilayah yang masuk dalam kategori daerah langganan banjir atau endemic banjir. Wilayah tersebut luasannya mencapai 94 , 12 hektar. Sementara prediksi banjir dan puso tiap tahunnya seluas 200 H dengan Cadangan Benih  Daerah  (CBD) mencapai 125 hektar. (wid)

Share :

Baca Juga

Highlight News

Empat sumur dalam akan dibangun di 4 desa langganan kekeringan Ponorogo

Hukum dan Politik

Si Udin Jadi Buruan Media Gara- Gara Jadi Dewan PPP

Highlight News

Paska Dilantik, Ketua DPRD Ponorogo Ajak Para Anggota Dewan Tak Khianati Rakyat

Highlight News

Lagi-lagi head to head, Ipong mengaku deg-degan, merinding namun bahagia

Highlight News

KPU Ponorogo gandeng RSPAL dr.Ramelan untuk tes kesehtan paslon

Highlight News

Ali Mufthi Jabat Plt Ketua DPD Golkar Ponorogo

Highlight News

Bersama Koalisi Kemenangan Rakyat Sugiri Sancoko-Lisdyarita Mendaftar di KPU Ponorogo

Highlight News

Tak kapok, Pria ini tiga kali ketangkap mencuri uang kotak amal